Selasa, 14 Juni 2016

[RECIPE] Ika no Karaage / Japanese Deep-fry Squid (Cumi Krispy Saus Asam Manis) Recipe


I'm sorry for low quality photos, hihi ^^

Are you a seafood lover? This is one of seafood recipes that you can cook at home. "Ika no Karaage" in Japanese, which means "fried squid with flour", served with a basic sauce (sweet and sour sauce). But be careful to cook a seafood, we know that our marine environment became polluted. So first, blanch it before cooking to reduce the content of heavy metals in the seafood. And make sure that you wash it thoroughly.

Buat kamu pecinta seafood, ini adalah salah satu resep SEAFOOD yang bisa kamu coba masak di rumah. "Ika no Karaage" dalam bahasa Jepang yang artinya "cumi yang digoreng dengan tepung" disajikan dengan basic sauce (sweet and sour sauce). Tapi hati-hati untuk memasak seafood. Kita tahu bahwa lingkungan laut kita mulai tercemar. Jadi, blanching terlebih dahulu bahan makanan sebelum dimasak untuk mengurangi kandungan logam berat pada seafood. Pastikan juga kita mencuci bahan makanan dengan bersih.
* Scroll down untuk resep dalam bahasa Indonesia


Preparation : 1 hour
Cook : 30 min
Total : 1 hr 30 min


INGREDIENTS
1 oz squid, remove parts that aren’t needed, peeled and cut into a ring shape.
1 ounce flour
1/4 cup rice flour
1/4 cup cornstarch
1 teaspoon baking powder
1 egg
2 tablespoons flour, dissolved in 1 cup water.
1 tsp salt
1 tsp white pepper
1 teaspoon ground black pepper
1 tsp sugar
Oil for frying


SAUCE
1/2 cup ketchup
1 tablespoon cornstarch, dissolved in 1/2 cup water
1/2 onion, diced
1/2 green onions, chopped
1 tablespoon sugar
1 tsp salt
1 tsp white pepper
1 teaspoon ground black pepper
1 teaspoon chili powder
1/2 tsp cumin powder (optional)


INTRUCTIONS
1.     First, beat eggs, flour and cornstarch, salt, sugar, white pepper, and black pepper. Add the squid, and stir well. Refrigerate for 1 hour.
2.      Second, mix the flour, cornstarch, rice flour, and baking powder.
3.   While waiting the squid batter in the refrigerator, you can make the sauce. Saute onion and green onions, then add ketchup. Reduce the heat, then add the seasoning and pour a solution of water and cornstarch and stir until the consistency you want.
4.      Remove the batter from the refrigerator, smeared with mixed flour.
5.      Heat oil in frying pan, then fry the squid until golden brown.
6.      Remove and serve with the sauce.


 [Bahasa Indonesia]


BAHAN
1 ons cumi, buang bagian yang tidak diperlukan, bersihkan dan potong-potong bentuk cincin.
1 ons tepung terigu
1/4 cup tepung beras
1/4 cup tepung maizena
1 sdt baking powder
1 telur
2 sdm tepung terigu, larutkan dengan 1 cup air.
1 sdt garam
1 sdt lada putih
1 sdt lada hitam
1 sdt gula pasir
Minyak untuk menggoreng

SAUS
1/2 cup saus tomat
1 sdm maizena, larutkan dengan 1/2 cup air
1/2 bawang bombay, potong-potong
1/2 bawang hijau, potong-potong
1 sdm gula pasir
1 sdt garam
1 sdt lada putih
1 sdt lada hitam
1 sdt cabe bubuk
1/2 sdt jinten bubuk (optional)


CARA MEMBUAT
1.     Pertama, kocok telur, larutan tepung, garam, gula, lada putih, dan lada hitam. Masukkan cumi, aduk sampai merata. Simpan dalam lemari es 1 jam.
2.      Kedua, campurkan tepung terigu, maizena, tepung beras, dan baking powder.
3.   Sementara menunggu adonan cumi di dalam kulkas, kamu bisa membuat sausnya. Tumis bawang bombay dan bawang hijau, kemudian tambahkan ketchup. Kecilkan api, kemudian tambahkan bumbu lalu tuangkan larutan air dan maizena, aduk-aduk terus sampai kekentalan yang kamu inginkan.
4.      Keluarkan adonan cumi dari kulkas, balurkan dengan campuran tepung.
5.      Panaskan minyak pada panci penggorengan, kemudian goreng cumi sampai kuning keemasan.
6.      Angkat, sajikan dengan saus.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar